“Celakalah orang-orang Arab karena keburukan yang telah dekat. Hari ini, dinding Ya’juj dan Ma’juj telah dibuka seperti ini”, seraya beliau melingkarkan ibu jari dengan jari setelahnya.
[ Shahih Al-Bukhari (3347, 7136) dan Shahih Muslim (2880).]
1400 tahun yang lalu nabi telah khabarkan akan malangnya nasib bangsa arab. Petunjuk sudah jelas! Hari Itu semakin dekat!
Wahai saudara-saudara ku! Persiapkanlah diri kita dan berilah peringatan kepada keluarga, kaum kerabat, sahabat handai dan muslim yang lainnya. Sesungguhnya petunjuk-petunjuk itu semakin jelas!
Tiada ulasan:
Catat Ulasan